Breaking News

Cara mengatasi The mbstring extension is missing. Please check your PHP configuration

 
A.PENDAHULUAN

1.PENGERTIAN

phpMYadmin adalah perangkat lunak bebas yang ditulis dalam bahasa pemrograman PHP yang digunakan untuk menangani administrasi MySQL melalui Jejaring Jagat Jembar (World Wide Web). phpMyAdmin mendukung berbagai operasi MySQL, diantaranya (mengelola basis data, tabel-tabel, bidang (fields), relasi (relations), indeks, pengguna (users), perizinan (permissions), dan lain-lain).Itulah sedikit penjelasan mengenai phpMYadmin.Nah disini saya akan sharing tentang masalah yang saya dapat pada phpMYadmin saya dan bagaimana cara mengatasinya.Masalah yang saya dapat yaitu  " the mbstring extension is missing.please check your PHP Configuration. "dengan gambar seperti di atas.dari masalah tersebut awalnya saya bingung bagaimana cara menyelesaikan masalahnya.Saya banyak bertanya kepada teman dan browsing di internet,tetapi hasilnya nihil.Dan dari sini saya memutuskan untuk mentroubleshoot sendiri masalahnya,dan akhirnya sayapun menemukan solusi atau penyelesaiannya.
Untuk penyelesaian masalahnya sebagai berikut;

2.LATAR BELAKANG
Memperbaiki phpMYadmin saya supaya bisa digunakan kembali untuk keperluan membuat database dan sebagainya.

3.MAKSUD DAN TUJUAN
Bisa untuk mentroubleshoot sendiri dari masalah tersebut.

4.ALAT DAN BAHAN
  • Akses internet
  • Terminal Laptop
5.JANGKA WAKTU
Jangka waktu yang saya butuhkan kurang lebih 5 sampai 10 menit.

B.ULASAN PRAKTEK

Langkah pertama,masuk ke terminal sebagai super user atau root.

Langkah kedua,Ketikan perintah untuk mengahapus kembali phpmyadmin yang sudah kita install sebelumnya dengan menggunakan perintah apt-get purge phpmyadmin. enter

Selanjutnya kalian bisa juga masukan perintah apt-get autoremove phpmyadmin
Lalu enter.

Masukan perintah lagi apt-get autoclean php.Enter

Jika perintah diatas sudah kalian ikuti semua,selanjutnya kita install ulang phpmyadminnya menggunakan perintah apt-get install phpmyadmin.

Selesai..,kita bisa cek kembali php myadmin kita di browser dengan "ketik localhost/phpmyadmin"


C.MASALAH YANG DIDAPAT
Installasi php belum selesai.

D.HASIL YANG DIDAPAT
Bisa menangani php yang error.

E.KESIMPULAN
Mungkin dari kesalahan diatas mengenai error-nya php myadmin  kita yaitu terdapat pada installasinya sehingga kita perlu menghapus dan menginstall ulang phpmyadmin-nya.

F.REFERENSI
KLIK  disini

 



Tidak ada komentar